Category Archives: Editorial

Membangun Karakter Peserta Didik Melalui Pembiasaan Di Lingkungan Sekolah

Karakter adalah perilaku seseorang yang membedakan satu dengan yang lainnya sebagai hasil dari proses interaksi seseorang dengan lingkungannya. Masih segar dalam ingatan kita beberapa bulan yang lalu aksi demo pelajar SMK yang berlangsung anarkis di depan gedung dewan perwakilan rakyat di Jakarta. Begitu bringasnya aksi mereka merusak fasilitas umum seolah mereka lupa dengan statusnya sebagai

WhatsApp
SMA Kreatif PABA Binjai